Juventus Pertahankan Posisi Puncak Klasemen Serie A
Juventus Pertahankan Posisi Puncak Klasemen Serie A – Meski unggul delapan angka dan musim kompetisi hanya menyisakan enam laga lagi, Antonio Conte yakin bahwa perebutan scudetto masih belum berakhir. Antonio Conte menilai bahwa perebutan gelar juara masih tetap terbuka lebar. Nilai yang didapat Juventus sejauh ini dan jarak delapan angka dari AS Roma, hal itu masih belum bisa menjadi jaminan bagi anak asuhnya bisa mengamankan titel juara. Apalagi saat ini laju AS Roma sedang dalam keadaan yang sangat bagus dan masih akan ada 18 angka yang bisa diraih dari enam sisa laga musim ini. Pelatih Juventus itu mengatakan bahwa musim ini menjadi musim yang menarik karena Juventus dan AS Roma akan saling menaklukan rekor. Musim ini AS Roma tampil mengejutkan.
Juventus Pertahankan Posisi Puncak Klasemen Serie A – Pada kompetisi Serie A musim lalu, tim besutan Rudi Garcia itu hanya mampu finish di enam besar, akan tetapi pada musim ini AS Roma sempat berada di puncak klasemen dari awal musim hingga pekan ke 12 dan ketika musim akan berakhir AS Roma menjelma menjadi penantang juara. Si Nyonya Tua kembali dijagokan meraih gelar juara Serie A setelah sebelumnya tim besutan Antonio Conte itu sudah dua kali merebut scudetto pada musim lalu secara beruntun. Jika mereka berhasil meraih gelar juara pada musim ini maka gelar tersebut merupakan gelar juara yang ketiga secara beruntun yang diraih oleh Juventus.
Juventus Pertahankan Posisi Puncak Klasemen Serie A – Fernando Llorente berharap timnya bisa menjaga konsentrasi dan tidak menghiraukan laju tim lainnya. Ia berharap Juventus bisa tetap menahan laju dan tetap fokus pada diri sendiri. Jika konsentrasi menurun maka bisa berakibat fatal bagi timnya. AS Roma terus meraih kemenangan dan sempat merapatkan jarak dengan Juventus, namun langsung mendapat respon yang sangat baik dari tim besutan Antonio Conte itu.